Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2021

Materi CMS

 CMS saat ini sudah berkembang sangat pesat sehingga saat ini bermunculan macam-macam CMS yang ada diseluruh dunia. CMS menjadi salah satu andalan untuk mengembangkan sebuah blog. Akan tetapi masih banyak pengguna internet yang belum tau mengenai apa itu CMS.   Apa Itu CMS? CMS (Content Manajemen System) adalah sebuah perangkat lunak atau sistem yang mengatur konten pada situs web, bisa situs web yang berupa company profile, e-commerce, blog, forum, dan lainnya. Jika ada mie instan pada makanan, CMS menjadi pembuatan situs instan yang disediakan di internet. CMS dapat anda gunakan meskipun anda tidak mengetahui mengenai pemrograman sama sekali. CMS juga menyediakan template layaknya WordPress. Sampai pada bagian ini semoga sudah sedikit menjawab pertanyaan “apa itu cms?”. Setelah mengetahui pengertian CMS, selanjutnya akan saya coba jelaskan sedikit sebagian keuntungan yang bisa Anda dapatkan saat menggunakan CMS. Apa Manfaat CMS untuk Anda? CMS memberikan kemudahan untuk membuat hala